Rabu, 23 Februari 2011

Do’a Kubur " pray for the dead "



Suatu ketika Kiai NU bertemu dengan seorang yang tidak percaya kalau do’a yang dikirimkan kepada ahli kubur akan sampai. Kontan saja terjadi dialog antara ketua umum PBNU ini dengan orang tersebut yang diketahui tidak sepaham dengan orang NU.

“Kami tidak percaya akan do’a yang dikirimkan kepada ahli kubur,karena tidak akan sampai pada yang bersangkutan,”ujar orang tersebut kepada Kiai.

“Lho, bacaan itu untuk mendo’akan orang yang sudah wafat agar terhindar dari siksa kubur. Itu do’a baik,” jelas Kiai.

“Tidak mungkin sampai, pak kyai. Masak orang mati bisa dikirimi do’a, jelas tidak akan bisa sampai,” bantah orang tadi ngotot.

Saking sulitnya orang tersebut mau menerima penjelasan dengan berbagai dalil-dalil yang ada, Kiai NU memberikan pemahaman dengan cara sederhana.

“Kalau sampeyan tidak percaya, sekarang orang tua sampeyan saya do’akan semoga mendapat siksa dari Allah SWT dan masuk neraka. Saya mendo’akan gini sampeyan tidak boleh marah lho, karena do’a itu tidak akan sampai,”kata Kiai sedikit bergurau.

Sontak saja, orang tadi bingung dan akhirnya mempercayai akan do’a yang dikirimkan bagi ahli kubur.

In English
Once when Kiai NU met with one who does not believe that prayers are sent to experts will come to the grave. Cash only going dialogue between the chairman of the NU is the person who does not agree with those known to NU.

"We do not believe in the prayer that was sent to experts grave, because it will not come to the question," said the person is to Kiai.

"Why, reading it to mendo'akan people who have died to avoid the punishment of the grave. That's a good prayer, "said Kiai.

"It is impossible to, Mr. Kyai. Cook the dead can send a prayer, it certainly will not get to, "said men were adamant.

Because of the difficulty people are willing to accept the explanation with a variety of arguments exist, Kiai NU provides a simple way of understanding.

"If you do not believe it, now my parents Sampeyan do'akan hopefully get a punishment from Allah and go to hell. I mendo'akan gini lho Sampeyan should not be angry, because prayer is not going to, "Kiai said a little joke.

Suddenly, people were confused and ultimately trust will pray that was sent for expert grave.

by. qomarul adib

0 komentar:

Posting Komentar

 
 

© Bluberry Template Copyright by Good Collection of Articles |:- Koleksi Article Bagus |:-

Template by Blogger Templates | Blog-HowToTricks